assalamu’alaikum wr. wb..
keramaian tentang skutik beraliran retro memang masih belum berakhir.. dengan hadirnya Fazzio, kelas ini akhirnya bergairah kembali setelah sebelumnya Scoopy melenggang sendirian tidak dapat ditempel oleh Genio, Fino, apalagi Lets.. lalu bagaimana dengan performa Fazzio jika dibandingkan sang pemain lawas?
kemarin pagi dikontak oleh Ardiantoyugo bahwa di rumahnya ada unit All New Honda Scoopy gen 5 dan Yamaha Fazzio.. nbsusanto memang belum pernah melihat secara detail Scoopy apalagi mencobanya langsung.. ndilalah kok internet di rumah sedang bermasalah dan menghambat gawean.. yo wis lah sekalian kesana saja.. 😂
sampai di rumah Yugo bersama Sutoro, diskusi bagaimana kalau adu drag saja? balapan seru-seruan tanpa tendensi apapun.. hanya membandingkan dan membuktikan performa dari Yamaha Fazzio vs Honda Scoopy, 2 motor dengan harga yang tidak berbeda jauh meskipun dari kubikasi juga sudah terlihat.. secara umum, metodenya mirip KARs TV yang sedang vakum..
cari jalanan yang memang tidak diakses orang lain, pakai helm, serta bertukar joki.. sebagai info, bobot nbsusanto 62 kg, ardiantoyugo 63 kg, dan sutoro 55 kg.. kamera yang digunakan adalah GoPro 7 dan Sony A6000.. kedua motor masih berplat putih dengan odometer kurang dari 200 km, standar tingting, diisi pertamax, dan sudah dipanasi sebagaimana mestinya..
baca juga : Konsumsi BBM Yamaha Fazzio
running pertama nbsusanto bawa Scoopy dan ardiantoyugo bawa Fazzio.. bertukar joki nbsusanto bawa Fazzio dan ardiantoyugo bawa Scoopy.. lalu gantian sutoro X ardiantoyugo dan nbsusanto yang moto-moto.. hasil adu drag dapat dicermati kembali pada beberapa video dan foto yang nbsusanto sertakan pada artikel ini..
sekali lagi, kami hanya mencoba sesuai kemampuan kami.. untuk iseng-isengan.. tanpa rekayasa.. bahkan minim editing video karena nbsusanto paling males ngedit video.. ardiantoyugo pun demikian, editing sebatas cut-cut saja.. apalagi ini memang spontanitas saja karena kebetulan ada kedua motor itu makanya bikin video Yamaha Fazzio vs Honda Scoopy..
akhir kata, kami menerima kritik dan saran, apalagi pinjeman motor dan sponsor.. tapi urusan pengujian, tetap kami laksanakan secara obyektif seperti saat KARs TV masih aktif..
oya, masih terdapat beberapa artikel mendalam terkait Yamaha Fazzio maupun Honda Scoopy yang pada saat ini sedang dalam tahap penyusunan..
sekian dan terima kasih.. 🙂
wassalamu’alaikum wr. wb.
Nur Budi Susanto – https://dolanotomotif.com/
seorang blogger yang menggemari otomotif, jalan-jalan, fotografi, teknologi, transportasi, dan kereta api. silakan tinggalkan komentar, kritik, dan saran atas tulisan saya. boleh juga japri saya di kankkunkblog@gmail.com.
Wis podo tuo2..jek podo seneng drag yo..
Sudah ku duga ,..hehehe
ra enek niatan awale.. tp ndilalah semesta merestui.. hehehehehe
Jare wingi beritane Cupy yg menang..kok ini kalah.
Harus di ulang sampe menang iki..hehehe
sakjane kene yo ming penasaran.. hasile apa adanya.. do ditekoni yo jawab sak eneke..
Fazzio ne start e mundur padahal wes an ya. Coba kapan2 drag sama yang 125 juga, lexi coba mas bud. Haha
wkwkwkwkkw.
iyo iki cah-cah lagi golek Lexi sebagai pembanding VVA kepiye. sayange durung nemu sik standar. terakhir nemu, Lexi wis go ban Aerox wkwkwk.